Beranda Olahraga Gulung Villarreal, Mbappe Bawa Madrid Ke Puncak LaLiga

Gulung Villarreal, Mbappe Bawa Madrid Ke Puncak LaLiga

Kemenangan ini membawa Madrid naik ke puncak klasemen sementara LaLiga dengan 60 poin dari 28 pertandingan

0
Real Madrid

Kemenangan ini membawa Madrid naik ke puncak klasemen sementara LaLiga dengan 60 poin dari 28 pertandingan, unggul tiga poin dari Barcelona yang masih menyimpan dua laga tunda. Performa impresif Mbappe, yang kini telah mencetak 20 gol di LaLiga musim ini, menjadi kunci keberhasilan Los Blancos dalam membalikkan keadaan dan meraih tiga poin penting.

Sementara itu, Villarreal harus puas tetap di posisi kelima klasemen dengan 44 poin dari 27 pertandingan. Meskipun tampil agresif dan mampu unggul lebih dulu, tim besutan Marcelino García Toral gagal mempertahankan momentum dan kini tertinggal lima poin dari zona Liga Champions. Kekalahan ini menambah tekanan bagi Villarreal untuk segera bangkit di pertandingan selanjutnya. dilansir goal.com

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Teratas

Berita Terkait
Berita Terkait